Bantul – Koperasi Merah Putih – Mangunan Andalkan Pertanian dan Perkebunan
Lurah Mangunan, Aris Purwanto, menyatakan, setelah ada sosialisasi tentang pembentukan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP), akan dilanjutkan dengan pramusyawarah kalurahan (pramuskal) dan musyawarah khusus...
Proses Hukum Kasus Tambang Ilegal Berlanjut
Kasus penambangan ilegal di Gunungkidul masih berlanjut dengan proses hukum terhadap para tersangka. Kejaksaan Negeri (Kejari) Gunungkidul telah menetapkan tersangka baru untuk penambangan di...
Sarana Lalu Lintas – Dishub Cuma Fokus Perbaiki APILL
Plt. Kabid Lalu Lintas Dishub Bantul, Toto Pamuji Raharjo, mengatakan, Dishub Kabupaten Bantul pada 2025 memfokuskan anggaran untuk pemeliharaan lalu lintas (APILL) yang ada...
Kejari Tetapkan Tersangka Baru
Kejari Gunungkidul terus mengembangkan kasus penambangan ilegal di tanah kas desa (TKD) Sampang, yang sebelumnya telah menetapkan Lurah Sampang, Suharman, sebagai tersangka karena memberikan...
Fasilitas Mangkrak, Gardu Pandang Berkarat
Panitia Khusus (Pansus) DPRD Bantul meninjau Agrowisata Bukit Dermo di Selopamioro, Imogiri, pada 14 Februari 2025 dan menemukan fasilitas pendukung yang mangkrak. Pembangunan fasilitas...
Retreat Kepala Daerah Didanai APBN
Pemerintah Indonesia akan menggelar retreat untuk kepala daerah terpilih hasil Pilkada Serentak 2024, yang akan dilaksanakan pada 21-28 Februari 2025 di Akademi Militer Magelang....
Bencana Kekeringan – Warga Girisubo Mulai Minta Suplai Air Bersih
Kepala Jawatan Sosial Girisubo, Giyatno mengatakan, tahun ini anggaran dropping air mencapai Rp75,6 juta. Sudah dipetakan akan diberikan bantuan air bersih ke empat kalurahan...
Infrastruktur Permukiman – Penataan Mrican Segmen 2 Butuh Rp17 Miliar
DPUPKP Kabupaten Sleman selesai Menyusun Detail Engineering Design (DED) atau rancang bangun rinci segmen dua dan tiga Kawasan Mrican. Kabag Perumahan DPUPKP Sleman mengatakan...
Belanja APBD Tahun 2021, 87 Persen dari Anggaran
JOGJA, Radar Jogja - Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2021 Kota Jogja memiliki pendapatan sekitar Rp 1,707 Triliun, atau 104,65 persen...
Beras Premium Tak Kena PPN 12%
Badan Pangan Nasional (Bapanas) menegaskan pemerintah tidak akan mengenakan tarif PPN 12% untuk beras premium pada 2025. Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi menyampaikan kebijakan...
Pemprov Segera Manfaatkan Hotel Mutiara
Setelah relokasi pedagang kaki lima (PKL) Malioboro dan pedagang sepatu di Jalan Mataram ke Teras Malioboro 1 dan 2, Pemprov DIJ segera memanfaatkan Hotel...
Proyek Pemerintah – Konstruksi Bukit Dermo Belum Juga Dimulai
Plt. Kepala DPUPKP Bantul menyampaikan tentang pembangunan kawasan wisata Bukit Dermo di dusun Nawungan, Kalurahan Selopamioro belum berjalan, namun pihaknya sebenarnya sudah mendapatkan rekanan...
Program Mas Jos -Diskominfosan Serahkan 1.500 Galon Bekas
Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian (Diskominfosan) Kota Jogja menyerahkan 1.500 galon bekas kepada warga kalurahan Rejowinangun, Kemantren Kotagede. Galon tersebut akan digunakan sebagai wadah...
Tanjakan Clongop – Anggaran Talut Ambrol Disiapkan Rp15 Miliar
Talud ambrol akibat longsor di jalan Clongop yang berada di Kapanewon Gedangsari akan diperbaiki di tahun ini. Total anggaran yang disediakan oleh Pemkab Gunungkidul...
Promo Diskon 75 Persen PDAM Kota Jogja Kurang Diminati, Target 2.500 tapi Baru Gaet...
Direktur Utama PDAM Tirtamarta Majiya mengatakan, pihaknya mengadakan program diskon besar-besaran itu menjadi salah satu janji quick wins yang ditawarkan kepada kepala daerah. Skemanya...
Pendapatan Retribusi – Pemkab Kebut Pemindahan Dua TPR Pantai Selatan
Dinas Pariwisata Gunungkidul bakal memindah dua Tempat Pemungutan Retribusi (TPR), yakni TPR Tepus dan TPR di Jalur Jalan Lintas Selatan (JJLS) ke tempat yang...
Proyek Infrastruktur – Belasan Ruas Jalan Rusak Segera Diperbaiki
Kepala DPUPKP Kulon Progo, Didik Wijanarto, menyampaikan, Kabupaten Kulon Progo memiliki 11 paket perbaikan, peningkatan dan perawatan jalan di 2025 ini, dengan anggaran mencapai...
Proyek Infrastruktur – Perbaiki PSU, DPUPKP Siapkan Rp14 Miliar
Kabid Perumahan dan Permukiman DPUPKP Kulon Progo, Sulung Ambang Sujagad, menjelaskan, DPUPKP Kulon Progo bakal memperbaiki dan menambah prasarana, sarana dan utilitas umum atau...
Pengelolaan Lingkungan – Jaga Sungai, Penahan Sampah Ditambah
Kabid Perencanaan dan Pengendalian Lingkungan Hidup, DLH Kota Jogja menyampaikan penambahan tujuh trash barrier berasal dari APBD Perubahan 2025. Pengadaan trash barrier tambahan tersebut...
25 Lampu Jalan Pintar Dipasang di Ruas Kalipentung-Putat
Pemerintah Kabupaten Gunungkidul mulai menerapkan penerangan jalan berteknologi cerdas dengan memasang Penerangan Jalan Umum (PJU) berbasis smart system. Untuk pertama kali PJU berbasis teknologi...
Balai Budaya Rp1,6 Miliar Diresmikan
Balai Budaya Kalurahan Karangrejek, Kapanewon Wonosari diresmikan oleh Paniradya Kaistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta Nugroho Wisnu Winarno beberapa hari lalu. Bangunan senilai Rp1,6 miliar ini...
Pemkot Tuntaskan Modal ke PT Bank BPD DIY – Pendorong Pertumbuhan Ekonomi, Perkuat Layanan...
Walikota Yogyakarta mengungkapkan, merujuk amanat Perda 17/2018, Pemkot memiliki kewajiban untuk menempatkan modal sebesar Rp468 miliar kepada PT Bank BPD DIY. Hingga Juli 2025,...
Aparatur Pemerintah – Pemkab Bantu Pendanaan Skripsi Hingga Tesis
Pemkab Sleman terus berkomitmen meningkatkan kompetensi Sumber Daya Manusia (SDM) yang ada. Salah satu wujud komitmen tersebut adalah pendanaan penulisan skripsi hingga tesis untuk...
Pemkot Bangun RTH Publik di Kampung Mendungan
Kepala Bidang Ruang Terbuka Hijau Publik Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Yogya, Rina Aryati Nugraha menjelaskan, Pemerintah Kota Yogya akan membangun ruang terbuka hijau...
Seorang Pimpinan Perusahaan Dinyatakan Tersangka
Kasus dugaan penyalahgunaan Tanah Kas Desa (TKD) di Kalurahan Sampang, Gedangsari, Gunungkidul terus berkembang. Kejaksaan Negeri Gunungkidul telah menetapkan dua tersangka, yaitu mantan Lurah...
Dana Transfer Pusat Dipangkas Rp53 Miliar
Pemerintah pusat telah memangkas dana transfer untuk Pemerintah Kabupaten Kulon Progo sebesar Rp53 miliar, atau sekitar 4,6 persen dari total alokasi APBD tahun 2025...
Pengajuan Pencairan Baru dari 17 kalurahan
Dinas Pemberdayaan Masyarakat Kalurahan (DPMK) Bantul mencatat baru 17 dari 75 kalurahan yang mengajukan pencairan Dana Desa (DD) tahun ini, dengan total alokasi sebesar...
Pemkab Sleman Raih WTP 12 Kali Berturut-turut
Pemkab Sleman meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) untuk 12 kali secara berturut-turut dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas pemeriksaan laporan keuangan Pemerintah Kabupaten...
Infrastruktur – Disbud Sleman Nyicil Uji Amdal Taman Budaya
Pembangunan proyek taman budaya Kabupaten Sleman belum bisa dilakukan, meski begitu Dinas Kebudayaan (Disbud) Sleman sudah mulai melakukan Uji Analisis Mengenai Dampak Lingkungan (AMDAL)....
Proyek Infrastruktur – Pemkab Siapkan Rp450 Juta untuk Padat Karya
Pemkab Gunungkidul mengalokasikan anggaran Rp450 juta untuk program padat karya tahun ini, dengan masing-masing Rp52 juta. Pelaksanaan program tersebut akan difokuskan di delapan lokasi,...
Kunjungan Wisata – Enam Bulan, Sleman Dikunjungi 4 Juta Lebih Pelancong
Kepala Bidang Pemasaran Dispar Sleman, Kus Endarto, mengatakan bahwa menurut catatan Dispar terdapat 4.294.897 wisatawan yang melancong ke Bumi Sembada selama enam bulan atau...
Optimistis Capai Target – Aktivasi IKD Bantul Sentuh 149 Ribu Jiwa
DPRD Kabupaten Bantul mendorong Pemkab Bantul menggencarkan capaian aktivasi Identitas Kependudukan Digital (IKD) demi mempermudah akses layanan publik dan adminduk tanpa dokumen fisik. Kepala...
Dimulai 2025, Telan Anggaran Capai Rp 5 Miliar
Kepala Disdikpora Kulon Progo Nur Wahyudi menjelaskan, pengajuan anggaran untuk pembangunan sekolah telah dilakukan sejak 2024. Relokasi dan pembangunan SDN Bugel, Panjatan, Kulon Progo...
Tribun Jogja – Layanan Wifi Gratis Tersambung Agustus
Diskominfo Kabupaten Sleman menargetkan layanan free Wifi atau program internet gratis untuk pasar tradisional, komunitas, maupun padukuhan yang sempat terhenti bakal kembali terhubung pada...
Dimasukkan Anggaran Perubahan Tahun 2025 – Sisa, Dana Hibah Pilkada Yogya Dikembalikan ke Kas...
Kinerja KPU dan Bawaslu Kota Yogya dalam menyelenggarakan Pilkada 2024 dinilai sukses. Ketua Komisi A DPRD Kota Yogya, Susanto Dwi Antoro, mengungkapkan, dana hibah...
Pemeriksaan Interim Perkuat Proses Audit Keuangan DIY
Wakil Gubernur DIY, Sri Paku Alam X menerima kunjungan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) DIY di Ndalem Ageng, Kompleks Kepatihan, Senin (22/1).
Kedatangan BPK DIY tersebut...
Tak Penuhi Kuota Rombel – 2 Sekolah Dasar di Gunungkidul ‘Di-regrouping’
Akibat kekurangan siswa dan jumlah rombel tidak sesuai dengan ketentuan dua Sekolah Dasar (SD) di Kabupaten Gunungkidul dilakukan penggabungan dengan sekolah lain. Kepala Dinas...
Padat Karya Dana Keistimewaan DIY di Bantul, 21 Mei 2025 Serentak Dimulai
Padat karya dengan pendanaan Danais DIY tujuannya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pembangunan infrastruktur dan pemberdayaan ekonomi lokal. Program ini melibatkan masyarakat secara langsung...
147 Koperasi Belum RAT – Koperasi Merah Putih Tunggu Diskop DIY
Kabupaten Gunungkidul mempunyai 283 koperasi, dengan status koperasi yang aktif sebanyak 195 koperasi namun belum RAT, dan 88 koperasi yang tidak aktif (tiga koperasi...
TPS3R di Sleman Terpaksa Melakukan Pembakaran Sampah, Ternyata Ini Penyebabnya
Sampah yang umumnya bisa dijual adalah jenis anorganik, seperti kardus, plastik, dan botol. Sementara lainnya dianggap residu. Pengelolaan sampah di TPS3R memang menghadapi tantangan...
Transigra, Bus Sekolah Khusus untuk Pelajar Penyandang Disabilitas
Kabid Angkutan dan Perparkiran Dishub Kulon Progo mengatakan bahwa Dishub berencana menambah armada bus sekolah di Oktober 2025 ini, dengan nama Transigra, singkatan dari...
Gapoktan Menjadi Badan Usaha Koperasi – Sleman Role Model Koperasi Desa Merah Putih
Kementerian Koperasi Republik Indonesia (Kemenkop RI) meluncurkan program pengembangan kelembagaan Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) menjadi koperasi dan pengembangan koperasi menuju Koperasi Desa Merah Putih...
Kinerja APBN April 2025 Solid – Jaga Perekonomian DIY
Kepala Kanwil DJPb DIY Agung Yulianta menjelaskan realisasi Belanja Negara di DIY pada akhir April 2025 mencapai Rp5,95 triliun. Hal itu didorong Belanja Pemerintah...
Tahun Ini, 16.985 Rumah Tidak Layak Ditinggali
Di Wonosari, jumlah Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Kabupaten Gunungkidul mencapai 16.985 unit. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) mengalokasikan anggaran sebesar Rp4,9 miliar untuk perbaikan...
Direktur Utama RSUP Dr. Sardjito Sebut THR 30 Persen Sudah Sesuai Aturan Dirjen Pelayanan...
Direktur Utama RSUP Dr. Sardjito, Eniarti, menyatakan bahwa nilai THR pegawai tidak bisa dipukul rata. Melainkan diberikan sesuai dengan grade masing-masing pegawai yang telah...
Transferan Rp600 Ribu Sudah Habis – BSU untuk Pekerja Telah Tersalurkan Lebih dari 50...
Bantuan Subsidi Upah (BSU) bagi para pekerja dirasakan manfaatnya. Dengan pencapaian lebih dari 50 persen dari target keseluruhan penerima, BSU sangat membantu perekonomian para...
TPST & TPS3R Tak Ditambah
DLH Kabupaten Bantul mendapat alokasi anggaran sekitar Rp70 miliar untuk tahun depan, tertuang dalam RAPBD Bantul 2025. Meskipun belum ditetapkan secara resmi, seluruh dana...
Danais dan Cerita Sukses Budidaya Ikan Lele Banjarharjo
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Kulon Progo, Ir Trenggono Trimulyo, MT. menjelaskan bahwa Gerbang Segoro merupakan gerakan membangun dengan semangat gotong royong yang seluruhnya...
DANA BELANJA NAIK RP45 MILIAR
KEUANGAN DAERAH
DPRD dan Pemda DIY akan menyepakati penambahan belanja daerah sebesar Rp45,1 miliar dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan DIY 2018.
Wakil Ketua...
Pemkot Kota Jogja Kembali Memberi Harapan, Mereka Optimistis Sebagian Besar Depo Sampah Bersih, Seperti...
Kepala Bidang Pengelolaan Persampahan DLH Kota Jogja Ahmad Haryoko mengatakan, upaya pengosongan depo-depo sampah di Kota Jogja terus diupayakan dan menargetkan depo bisa bersih...
Proyek Tol di DIY Telan Biaya Rp34 Triliun
TOL DI DIY
Abdul Hamid Razak & Jalu Rahman
Dewantara
redaksi@harianjogja.com
Pemerintah menganggarkan Rp34 triliun untuk pembangunan tol yang menghubungkan Jogja- Bawen-Solo-Kulonprogo.
Berdasarkan situs bpjt.go.id dua ruas jalan tol...
AKAN ADA TERSANGKA DI SLEMAN
Korupsi Dana Desa
Korupsi dana desa tidak hanya terjadi di Gunungkidul, tetapi juga di Sleman. Kejaksaan Negeri (Kejari) Sleman menargetkan penetapan tersangka korupsi dana desa...
Jalur Clongop – Kerangka Baja Ditanam di Lokasi Longsor
Talut rusak akibat longsor di Jalan Clongop ruas Watugaluh-Hargomulyo mulai diperbaiki. Penambangan dilakukan dengan menanam kerangka baja atau borepile sedalam 32 meter di 52...
Meski Daring, Siswa Tetap Ambil MBG
Siswa SDN Kledokan Caturtunggal dialihkan belajar daring atau pembelajaran dalam jaringan sementara, setelah atap ruang kelas VI ambruk, yang diduga akibat termakan usia dan...
Raih Predikat WTP 14 Kali Berturut-Turut – Sleman Perbaiki Catatan dan Rekomendasi BPK
Pemkab Sleman meraih predikat WTP yang ke 14 kalinya, dalam acara Penyerahan LHP atas LKPD Kabupaten/Kota TA 2024 di Wilayah DIY di Kantor BPK...
Alokasi Dana Belum Mencukupi
Pemkab Gunungkidul diminta mengalokasikan anggaran makan bergizi gratis (MBG) sebesar Rp19,7 miliar di tahun ini tetapi di dalam plafon APBD 2025 baru dialokasikan sebesar...
20 Koperasi Ikuti Inkubasi Bisnis Kopdes Merah Putih – Kopreneur Space 2025 di Diskop...
Sebanyak 40 peserta dari 20 koperasi kabupaten/kota mengikuti Inkubasi Bisnis Tahap 1 Kopreneur Space 2025 yang diselenggarakan oleh Dinas Koperasi dan UKM DIY. Program...
Program MBG – Antisipasi Keracunan, Pemkab Siapkan Rp100 Juta
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gunungkidul mengalokasikan Rp100 juta dalam APBD Perubahan 2025 untuk mengantisipasi kejadian luar biasa seperti kasus keracunan, khususnya terkait dengan program MBG....
TPST Donokerto Telan Anggaran Rp10,9 Miliar
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Sleman memastikan tender untuk pembangunan TPST Donokerto di Kapanewon Turi sudah selesai. Kabag Pengadaan Barang dan Jasa Setda Sleman Widodo...
Kawasan Pantai Selatan – Pembangunan 9 TPR Belum Jelas
Dispar Bantul memastikan pendirian delapan Tempat Penarikan Retribusi (TPR) semi permanen dan satu TPR permanen di sepanjang Pantai Selatan Bantul, molor. Pengerjaannya direncanakan dibangun...
Tambah Tiga Posko Pengawasan – Pemkot Yogya Pertimbangkan Sanksi Yustisi untuk Pembuang Sampah Liar
Pemkot Yogyakarta bakal menambah jumlah posko pengawasan pembuangan sampah liar di beberapa titik sekaligus. Langkah tersebut ditempuh, mengingat aktivitas pembuangan sampah secara sembarangan di...
Dana Desa Rp168,8 Miliar – Tahap Pertama Sudah Dicairkan Rp99,6 Miliar
Pencairan Dana Desa Tahun 2024 tahap pertama untuk 144 kalurahan di Gunungkidul sebesar Rp99,6 miliar telah dicairkan. Dinas Pemberdayaan Masyarakat Kalurahan Pengendalian Penduduk dan...
RTHP MANTRIJERON TERGANJAL HARGA
RUANG TERBUKA HIJAU
Rencana pembangunan ruang terbuka hijau publik (RTHP) di Mantrijeron tidak bisa dilakukan tahun ini. Baik pemilik tanah maupun Pemkot belum sepakat soal...
7 Perusahaan Tambang Tunggak Pajak Rp140 juta
Tujuh perusahaan tambang di Sleman menunggak pajak Mineral Bukan Logam dan Batuan (MBLB) dengan total tunggakan mencapai Rp140 juta, yang sebagian besar sudah menunggak...
Proyek Infrastruktur – Perbaikan Jalan Provinsi Butuh Rp2,3 Triliun
Ruas jalan provinsi di DIY sepanjang 215 km kondisinya rusak. Untuk perbaikan menyeluruh, dibutuhkan anggaran Rp2,3 triliun. Keterbatasan fiskal membuat pemeliharaan jalan provinsi tidak...
Tahun 2025, Terima Danais Rp41,6 Miliar
Kepala Bappeda Gunungkidul, Mohamad Arif Aldian menyampaikan Pemkab Gunungkidul tahun ini akan menerima kucuran Danais sebesar Rp41.659.242.800 yang akan dialokasikan untuk bidang pertanahan dan...
Pengembangan Wisata – Kawasan Paralayang Dibangun di Menoreh
Dinas Pariwisata Kulon Progo membangun kawasan paralayang di Perbukitan Menoreh, tepatnya di Kalurahan Banjarasri, Kapanewon Kalibawang. Proyek ini dimulai Juli 2025 dengan waktu pengerjaan...
Dibangun Di Tanah Kasultanan 7,5 HA – Mapolda DIY Segera Pindah ke Godean
Serat Palilah diberikan Sri Sultan HB X kepada Kapolda DIY Irjen Pol Anggoro Sukartono, Jumat (2/5) lalu. Serat Palilah merupakan Surat Keputusan tentang pemberian...
Diputus Kontrak, Satu Rekanan Terancam Blacklist
Kepala Bidang Administrasi Pembangunan Setda Sleman, Nur Fitri Handayani mengatakan, tahun ini ada 10 paket strategis daerah yang dikerjakan, salah satunya pembangunan Gedung kelas...
Pamong Dilarang Jadi Pengurus Koperasi – Pemkab Bantul Dorong Kalurahan Segera Musyawarah Pembentukan Kopdes...
Pemkab Bantul mengajak masing-masing kalurahan atau desa untuk menggandeng pelaku usaha untuk melancarkan pembentukan Kopdes Merah Putih. Sejauh ini, Pemkab Bantul menyiapkan APBD untuk...
Kemendikdasmen Kawal Program Revitalisasi dan Digitalisasi Sekolah
Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen), Abdul Mu’ti, mengatakan, Presiden Prabowo bertekad memajukan Pendidikan melalui revitalisasi sarana dan prasarana, pembelajaran digital serta peningkatan kualitas,...
Sleman Raih Opini WTP 13 Kali Berturut-turut
Pemkab Sleman menerima Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) laporan keuangan pemerintah daerah tahun 2024. Hasilnya, Pemkab Sleman dinyatakan berhasil mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP)...
Perekonomian Daerah – Setoran Dividen BUMD Rp13 Triliun
Wakil Menteri Dalam Negeri, Ribka Haluk, mengatakan, terdapat 1.057 BUMD di Indonesia dengan beragam aktivitas layanan, mulai dari sektor keuangan, jaminan asuransi, layanan air...
Temuan BPK, Tertibkan Reklame Ilegal
Satpol PP Kulon Progo kembali melakukan penertiban papan iklan di sejumlah wilayah yang menyasar media iklan yang tak berizin dan tak membayar pajak. Penindakan...
Penyalahgunaan Bantuan – Diskominfo Ikut Lacak Penggunaan Bansos
Diskominfo Sleman siap bekerjasama dengan provider Wifi dalam melacak atau tracking penggunaan dana Bansos. Kepala Diskominfo Sleman mengatakan bahwa pihaknya akan secara periodik meminta...
Infrastruktur Jalan Mantap Tidak Penuhi Target
Kepala Seksi Pemeliharaan Jalan DPUPKP Kulon Progo, Wuriandreza Gigih Muktitama, menyampaikan, belum mampu memenuhi target jalan mantap yang ditetapkan di tahun sebelumya sekitar 80...
PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH TAHUN 2022
BADAN PEMERIKSA KEUANGAN
LAPORAN HASIL PEMERIKSAAN ATAS LAPORAN KEUANGAN
Laporan atas Laporan Keuangan
Berdasarkan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara...
Bantul Dapat Rapor Merah dari KPK Terkait SPI
Pemerintah Kabupaten Bantul menjadi satu-satunya daerah di DIY yang mendapat catatan merah yaitu mendapat rapor merah atau di zona merah rentan dengan nilainya 70,94...
Kerusakan Infrastruktur – Perbaikan 52 Ruas Jalan Mencapai 98%
Plt. Kepala Bidang Bina Marga DPUPKP Sleman, Suwarsono, mengatakan progres perbaikan 52 ruas jalan kabupaten Bumi Sembada telah mencapai 98% untuk menyambut arus mudik...
GARAPAN JANGAN MEPET AKHIR TAHUN
PROYEK DAERAH
Wakil rakyat di Dewan Perwakilan Rakyat Gunungkidul meminta penggarapan proyek pembangunan jangan mepet akhir tahun karena saat ini, masih banyak pengerjaan yang penyelesaiannya...
PERENCANAAN PEMKOT DINILAI SERAMPANGAN
Besaran sisa lebih perhitungan anggaran (silpa) Pemkot Jogja masih di persoalkan oleh Dewan. Tingginya silpa dari perkiraan sebelumnya dinilai akan memunculkan masalah baru.
Wakil Ketua...
Kerusakan Infrastruktur – Ruas JJLS Ambles
Kapolsek Tanjungsari, AKP Agus Fitriyatna mengatakan, ruas jalan yang ambles berada di barat traffic light Baron, di Kalurahan Kemadang. Lokasi ambles berada di sekitar...
27 Kelurahan Rawan Pembuangan Sampah Liar
Wali Kota Yogyakarta, Hasto Wardoyo, mengatakan, berdasarkan laporan yang didapatnya, dari 45 kalurahan, terdapat 27 kalurahan yang masih ditemukan sampah liar. Sementara 18 kalurahan...
Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Tahun 2021 Pemerintah Kabupaten Sleman
Laporan atas Laporan Keuangan
Berdasarkan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara dan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2006 tentang...
Dana Rp26 Miliar Masuk ke BTT
Pemkab Gunungkidul memasukkan dana program MBG ke pos belanja tak terduga (BTT) sebesar Rp26 miliar, dan sudah tercantum dalam APBD 2025, menurut Sekda Gunungkidul...
Kopdes Merah Putih Mulai Beroperasi Juni
Pembentukan Kopdes Merah Putih (KPMD) di Kabupaten Sleman telah sampai pada tahap musyawarah kalurahan (muskal) yang bakal selesai akhir Mei 2025. Kepala Dinas Koperasi,...
Tanggulangi Stunting, Wabup Luncurkan Genting di Nglipar
Wakil Bupati Gunungkidul meluncurkan program Gerakan Orang Tua Cegah Stunting (Genting) di Kapanewon Nglipar, Kamis (31/7). Program ini merupakan inisiatf Kemendukbangga/BKKBN dan menjadi salah...
RINGKASAN LAPORAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH DAERAH (RLPPD) KABUPATEN KULON PROGO TAHUN ANGGARAN 2022
(….kutipan)
Hasil EPPD dan Opini LKPD Tahun Lalu
Sejalan dengan upaya untuk mewujudkan pelaksanaan otonomi daerah yang sesuai dengan prinsip-prinsip tata kelola pemerintahan yang...
Bank BPD DIY Perkuat Dukungan Terhadap Industri Padat Karya
Bank BPD DIY terus memperkuat perannya dalam mendukung pertumbuhan ekonomi daerah melalui penyaluran Kredit Industri Padat Karya (KIPK). Kepercayaan ini diberikan oleh Pemerintah Pusat...
Perbaikan Tiga Ruas Jalan Gagal Terealisasi
Rencana perbaikan tiga ruas jalan rusak di Kabupaten Kulon Progo gagal terealisasi akibat keputusan Menteri Keuangan yang menyebabkan pengurangan Dana Alokasi Khusus (DAK) Infrastruktur...
Perpustakaan BPK Dorong Perkembangan Iptek
Pengetahuan publik akan semakin berkembang jika didukung dengan literasi yang baik, sehingga publik semakin cerdas dan dapat turut aktif mengawasi pengelolaan keuangan negara secara...
Sleman Raih Penghargaan WTP Sebelas Kali
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sleman meraih penghargaan Pemerintah Republik Indonesia atas capaian opini wajar tanpa pengecualian (WTP) minimal 10 kali berturut-turut untuk laporan keuangan pemerintah...
BPJS Kesehatan – Penjaminan oleh Pemkab Dibatasi Anggaran
Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Gunungkidul siap memberikan jaminan kepada warga terdampak kebijakan pembekuan kepesertaan BPJS Kesehatan yang dilakukan Pemerintah...
Padat Karya Kabupaten Bantul – Menggerakkan Perekonomian yang Ada di Sekitar Lokasi
Pemkab Bantul melalui Disnakertrans Bantul, kembali melaksanakan program padat karya infrastruktur untuk pengembangan potensi desa. Untuk kali ini dilakukan di 80 lokasi yang tersebar...
Proyek Pemerintah – Pemkab Bangun TPST di Bawuran Tahun Depan
Pemkab Bantul berencana membangun TPST baru di Kalurahan Bawuran, Kapanewon Pleret. Proyek ini mendapat lampu hijau dan dukungan anggaran dari Kementerian Pekerjaan Umum dan...
Libur Tahun Baru Islam – Pergerakan Wisatawan Naik 36,17%
Kepala Dispar Sleman, Ishadi Zayid, menyatakan kunjungan wisatawan ke Bumi Sembada pada libur Tahun Baru Islam (27-29 Juni 2025) melonjak hingga 36,17% dibandingkan dengan...
































































































