Kabupaten Sleman menjadi daerah dengan total transaksi tertinggi secara nasional di toko daring LKPP (Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah). Total transaksi Kabupaten Sleman mencapai lebih dari Rp205 miliar dari tahun 2022 hingga pertengahan 2025, melibatkan lebih dari 2.000 penyedia, Board of Directors (BOD) Mbizmarket, Andhie Saad, di Pendapa Parasamya Setda Sleman mengapresiasi komitmen Sleman yang telah membentuk Forum Komunikasi UMKM di tingkat Kapanewon, pelatihan intensif, serta fasilitas temu usaha. Hingga Mei tahun 2025 ini sudah tercatat transaksi Rp43 miliar dan sebanyak 2.001 UMKM Sleman telah terdaftar dalam Mbizmarket, dan sebanyak 1.015 UMKM telah melakukan transaksi bersama Pemkab Sleman.
selengkapnya : tautan
18 total views, 18 views today