PENGENDALIAN-INFLASI
2011
PERATURAN GUBERNUR PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA NO.16, BD 2011/NO. 16, GUBERNUR 2011
14 HLM
PERATURAN GUBERNUR PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TENTANG PEDOMAN PENGENDALIAN INFLASI DAERAH
ABSTRAK | : | Sasaran inflasi yang ditetapkan Pemerintah dalam pencapaiannya memerlukan kerja keras dan koordinasi yang kuat dari semua pihak dan diperlukan langkah-langkah pengendalian laju inflasi daerah guna mendukung pencapaian sasaran inflansi nasional, salah satunya melalui peningkatan kerja sama dan komitmen kelembagaan. Untuk itu perlu ditetpkan Perturan Gubernur ini. |
Dasar Hukum Peraturan Gubernur ini adalah: UU No. 3 Tahun 1950 sebagaimana telah diubah terakhir dengan UU No. 9 Tahun 1955; UU No. 23 Tahun 1999 sebagaimana telah diubah terakhir dengan Undang-Undang No. 6 Tahun 2009; UU No. 32 Tahun 2004 sebagaimana telah diubah terakhir dengan UU No. 12 Tahun 2008; dan Perda Prov. DIY No. 7 Tahun 2007.
|
||
Dalam Peraturan Gubernur ini diatur tentang:
|
||
CATATAN | : | Peraturan ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan, 21 April 2011. |