Program Gumregah Tenan Sasar Rumah Tidak Layak Huni di Gunungkidul

Direktur Rumah Swadaya Kementrian PUPR M. Salahudin Risyidi menambahkan tahun ini pihaknya akan menyasar sebanyak 280 unit rumah di Gunungkidul yang akan diperbaiki melalui program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS). Masing-masing rumah menerima anggaran Rp20 juta yang terdiri dari biaya material dalam bentuk swadaya

Selengkapnya: Tautan

 82 total views,  2 views today